Tag tazakka

19 KADER MUABBAD TANDATANGANI PERJANJIAN

Sebagai bagian dari rangkaian kegiatan Tazkiyah dan Penataran Guru, Pondok Modern Tazakka menggelar kegiatan penandatanganan Perjanjian Kader Muabbad gelombang kedua pada Rabu, 16 April 2025. Bertempat di Aula Rabithah, kegiatan ini menjadi momen bersejarah bagi perjalanan kaderisasi di PM Tazakka.…

Tazakka Adakan Apel Pembukaan Tahun Pelajaran Baru

Batang — Menandai dimulainya kegiatan belajar mengajar tahun pelajaran 2025/2026, Pondok Modern Tazakka menyelenggarakan Apel Pembukaan Tahun Pelajaran Baru yang dilaksanakan di halaman Gedung Rabithah, Senin (14/4). Apel ini diikuti oleh seluruh santri, asatidz dan seluruh Pimpinan. Acara dimulai dengan…

Santri Gelar Khataman, Munajat Jelang Ujian Semester II

Tazakka — Seluruh santri Pondok Modern Tazakka mengadakan kegiatan Khataman Al-Quran sebagai bentuk ikhtiar dan munajat kepada Allah sebelum mereka memasuki masa ujian semester II, Ahad (2/2) di Masjid Az-Zaky. Sejak malam sebelumnya, seluruh santri telah menyelesaikan khatamannya di asrama…

Sekjen FPAG Sampaikan Laporan Kinerja Periode 2020-2024

Jakarta – Sekretaris Jenderal Forum Pesantren Alumni Gontor (FPAG), K.H. Anang Rikza Masyhadi, M.A., Ph.D., menyampaikan laporan kinerja periode 2020-2024 dalam Rapat Kerja FPAG 2025 yang diselenggarakan di Pondok Pesantren Darunnajah, Jakarta. Acara ini dihadiri oleh Ketua Umum FPAG, K.H.…