Ilmu Pengetahuan dan Peradaban Islam
Dalam sejarah Islam, Dinasti Umayyah adalah pelopor bagi pengembangan ilmu pengetahuan, yang dilanjutkan kemudian oleh Dinasti Abbasiah. Khalid bin Yazid bin Mu’awiyah ialah orang pertama yang menyadari pentingnya transformasi ilmu-ilmu kedokteran dan kimia ke dalam bahasa Arab. Maka dipanggilah sekelompok…
