Category Tak Berkategori

Latihan Pidato Tiga Bahasa

TAZAKKA – Untuk memotivasi santri dalam meningkatkan kemampuan berpidato dengan tiga bahasa (Arab, Inggris, dan Indonesia), Bagian Pengajaran PM Tazakka mengadakan acara nonton bareng. Para santri menyaksikan film tentang tokoh-tokoh dunia yang sedang berorasi di depan publik (Ahad, 25/1). Kegiatan nonton …

Tajadud Imamah Oleh Wali Kamar

TAZAKKA – Direktur Pengasuhan Santri meng­instruksikan kepada Bagian Takmir Masjid untuk menga­dakan tajadud imamah atau memperbaiki bacaan sebelum menjadi imam shalat. Tajadud imamah ini semacam forum ujian yang harus dilalui oleh santri yang mendapat giliran menjadi imam shalat jamaah di kamarnya masing-masing.…

Kunjungan Pesantren Al-Amanah Al-Gontori Banten

TAZAKKA – Santriwan dan santriwati kelas lima Pondok Pesantren Al-Amanah Al-Gontory, Tangerang Selatan, Banten berkunjung ke Pondok Modern Tazakka (6/2). Pimpinan Pesantren Al-Amanah Al-Gontory, KH. Drs. Abdus Syakur, M. Pd., dan Pengasuh Pesantren, H. Adityawarman, SE., M.M., beserta beberapa asatidz turut mendampingi…

Kemenag Jateng Kunjungi Tazakka

TAZAKKA – Kehadiran para tokoh nasional maupun internasional ke Pondok Modern Tazakka­ memiliki arti penting sebagai bentuk dukungan dalam mewujudkan cita-cita Pondok Modern Tazakka sebagai lembaga pendidikan yang kredibel dan berkelas dunia.

Tazakka Olympiad 2015

 TAZAKKA – Pondok Modern Tazakka mengadakan Tazakka Olympiad. Kegiatan ini merupakan wadah untuk menjaring potensi santri dalam bidang olahraga, seni, keterampilan dan kreatifitas-kreatifitas yang lain. 

Selayang Pandang

PROFIL PONDOK MODERN TAZAKKA MUKADDIMAH Pondok pesantren, sebagai lembaga pendidikan Islam indigenous Indonesia, selama berabad-abad telah memberikan kontribusi nyata dalam pengembangan dakwah dan pendidikan Islam di Indonesia. Sebagai wadah pembentukan generasi muslim yang tangguh, Pondok Pesantren berdiri kokoh membentengi aqidah…

Santri Terima Raport Semester I

TAZAKKA – Direktur KMI menyelenggarakan acara pembagian Raport Semester I kepada seluruh santri, Senin (2/2). Sebelum raport dibagikan oleh wali kelas masing-masing, para siswa berkumpul di Masjid Az-Zaky untuk mendengarkan pesan dan nasehat dari Pimpinan Pondok. Pengarahan ini sangat penting dalam konteks…

Laztaz Laporkan Dana Per Semester

TAZAKKA – Sebagai bentuk pertanggungjawaban terhadap masyarakat, Lazis Tazakka (Laztaz) membuat laporan secara berkala tiap semester tentang penghimpunan dan penyaluran dana zakat. Selain berbentuk laporan tertulis, juga dengan penyelenggaraan Gathering Zakat di beberapa kota yang menjadi basis muzakki Lazis Tazakka:…

Tazakka Terima Wakaf Motor

TAZAKKA – Alhamdulillah, Pondok Modern Tazakka kembali menerima wakaf sepeda motor (14/12). Kali ini berupa sebuah sepeda motor kawasaki athlete dari ibu bidan Arni Prianta, dari Wonotunggal- Batang, jamaah aktif Pengajian Ahad Pagi. Keberadaan motor tersebut sangat penting karena dapat…

IKPM Gontor Kunjungi Tazakka

TAZAKKA – Rombongan Pengurus Pusat Ikatan Keluarga Pondok­ Modern (IKPM), organisasi yang mewadahi para alum­ni PM Gontor, mengunjungi PM Tazakka, Kamis (19/12). Lawatan tersebut dalam rangka safari ke IKPM cabang serta menengok pondok Pesantren Alumni Gontor. Dalam kunjungan tersebut, ketua…