Tazakka Terima Wakaf Sumber Air
Tazakka,-Pondok Modern Tazakka kembali memperoleh amanah wakaf. Kali ini berupa sumber mata air yang terletak di Dukuh Kemejing, Desa Tumbrep, Kecamatan Bandar, berjarak sekitar 2 km dari Pondok Modern Tazakka.
Tazakka,-Pondok Modern Tazakka kembali memperoleh amanah wakaf. Kali ini berupa sumber mata air yang terletak di Dukuh Kemejing, Desa Tumbrep, Kecamatan Bandar, berjarak sekitar 2 km dari Pondok Modern Tazakka.