Pesantren Harus Bersatu dan Kuat; Syaikh Dr. Mahmud Syahatah
Pertemuan ini adalah pertemuan yang sholeh, pertemuan yang bermartabat dan mabrur, pertemuan yang diridhoi oleh Allah SWT. Sehingga, dengan adanya pertemuan ini membuat hati Rasulullah bahagia dan senang dan membuat musuh-musuh Islam dimanapun mereka berada menjadi sedih. Ini adalah langkah…
