IDUL ADHA 1442 H, Tazakka Bagikan Daging Kepada 1.324 KK

TAZAKKA – Idul Adha 1442 H tahun ini, Lazis Tazakka membagikan daging kurban kepada lebih dari 1.324 Kepala Keluarga. Daging itu berasal dari 15 ekor sapi dan 18 ekor kambing. Ketua Panitia Kurban, Ustadz Doni Setiadi, M.Ag mengatakan bahwa perolehan…
