Sekjen Liga Univesitas Islam Se-Dunia Kunjungi Tazakka
Hari Kamis, 13 Oktober 2011, Tazakka mendapat kunjungan kehormatan dari Sekjen Liga Universitas Islam se-Dunia (Islamic Universities League), Prof. Dr. Jafar Abdus Salam, dari Al-Azhar, Kairo, Mesir. Kunjungan Beliau dalam rangka meletakkan batu pertama pembangunan lokal perkantoran di basemen masjid…
