Selenggarakan Upacara HUT RI ke-76, Tazakka Serukan Semua Kembali kepada Jatidiri Bangsa

TAZAKKA – Setiap tanggal 17 Agustus, Pondok Modern Tazakka menyelenggarakan Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI. Untuk upacara HUT kemerdekaan RI ke-76, diselenggarakan di area kampus Tazakka, pada Selasa pagi (17/8). Upacara ini diikuti oleh…


