Jelang Idul Fitri, Lazis Tazakka Bagikan Lagi 450 Paket Sembako

TAZAKKA – Jelang Hari Raya Idul Fitri 1441 H, Lazis Tazakka kembali membagikan parcel sembako sebanyak 450 paket. Kali ini, sebagian distribusinya disalurkan kepada asnaf fiisabilillah yang terdiri dari para ustadz kampung, da’i, imam dan muadzin, serta para marbot di…
