Tag fathul kutub

Fathul Kutub Bekali Santri Hadapi Permasalahan Kontemporer

Tazakka kembali memperkuat visinya sebagai pesantren kaderisasi ulama yang responsif terhadap zaman. Melalui program Fathul Kutub, para santri akhir KMI dilatih untuk tidak hanya menguasai kitab-kitab klasik, tetapi juga menafsirkan kandungan turats guna merespons permasalahan kontemporer secara mendalam, ilmiah, dan…