Ciptakan Learning Society Hadapi Ujian
TAZAKKA – Dalam beberapa minggu lagi, Kulliyyatul Mu'allimin Al-Islamiyyah Pondok Modern Tazakka akan menggelar hajatan besar yaitu Ujian Semester Pertama. Untuk itu, KMI mulai menciptakan learning society yang kondusif bagi para siswanya.
