Pimpinan Tazakka Hadiri Konferensi Forum Perdamaian Dunia
TAZAKKA – Pimpinan Pondok Modern Tazakka KH. Anang Rikza Masyhadi, MA hadir memenuhi undangan sebagai peserta Konferensi Forum Perdamaian Dunia (World Peace Forum / WPF) ke-7 di Jakarta, Selasa-Kamis (14-16/8).
