Tag Ahsan Chicken Wujud Kemandirian Pondok

Ahsan Chicken Wujud Kemandirian Pondok

TAZAKKA –Salah satu keistimewaan Pondok Modern Tazakka adalah kemandiriannya. Artinya, pondok memiliki unit usaha yang dikelola oleh guru-guru dan santri-santri sendiri. Unit-unit usaha tersebut dimaksudkan sebagai penunjang kelangsungan pondok, pengejawantahan salah satu Panca Jangka, yakni Khizanatullah