Category Tausyiah

MEMURNIKAN TAUHID; KH. Hasan Abdullah Sahal

KH Hasan Abdullah Sahal Pimpinan Pondok Modern Darussalarri Gontor  Meyakini hanya satu yang berhak dipertuhankan dan dianggapTuhan adalah fitrah manusia.Sejak manusia diciptakan,manusia itu bcriman kepada satu luhan,yaitu Allah SWT. Kemudian ada tarik-menarik, ada bisik-bisik,terutama dari setandan iblis.

JATIDIRI SEORANG PEMIMPIN; KH. Abdullah Syukri Zarkasyi. MA.

KH Abdullah Syukri Zarkasyi MA Pimpinan Pondok Modern Darussalam Gontor Seorang pemimpin, dalam perspektif Gontor,  dituntut  terjun  langsung ke   lapangan,   berwatak   satrio pinandito, ahli dalam mengonsep program dan strategi sekaligus piawai menerapkannya  di lapangan. Dengan terjun langsung ia bisa memberikan…

PENDIDIKAN KARAKTER DI PONDOK MODERN DARUSSALAM GONTOR

Dalam Ilmu Sosiologi dikenal ada 3 hal yang membuat seseorang maju, berkembang, dinamis, dan akhir­nya berkarakter. Pertama, kerjasama. Dengan kerjasama orang akan mendapatkan banyak hal dari rekan-rekan kerjasama­nya; entah ilmu ilmu, pengetahuan, pengenalan ragam-ragam sifat dan sikap. Sehingga, semua akan…

MASA DEPAN DALAM GENGGAMAN ISLAM

KH. Hasan Abdullah Sahal (Pimpinan Pondok Modern Gontor) Islam adalah tuntunan dari Allah SWT untuk manusia dan kemanusiaan; untuk hidup dan kehidupan. Nabi Muhammad SAW telah mencontohkan mulai dari dakwah, risalah hingga tasyri' atau pelaksanaan tata hidup dan tata cara…

Masalah Khilafiyah (Tulisan Terakhir)

Sebenarnya telah banyak kitab yang menjelaskan kedudukan masalah khilafiyah ini. Semua itu dapat menimbulkan dan meningkatkan tasamuh (sikap berlapang dada) bagi sesama umat Islam dalam masalah khilafiyah. Diantara kitab-kitab itu adalah:

Masalah Khilafiyah (2)

KH. Imam Zarkasyi (Pendiri Pondok Modern Gontor) Perbedaan paham antara umat Islam dalam hukum fiqih di Indonesia sangat kecil. Orang yang tidak tahu tentang Islam mengira perbedaan masalah khilafiyah(tentang hukum-hukum fiqih dalam madzhab fiqih) itu sama seperti perbedaan antara sekte-sekte…

Masalah Khilafiyah

KH. Imam Zarkasyi  الإنسان أعداء ما جهلوا Manusia itu menjadi musuh apa yang belum diketahuinya. Tazakka,- Orang yang belumpernah melihat kucing, ketika pertama kalinya melihat tentu akan takut dan menganggap kucing itu musuhnya. Orang yang tingginya hanya 1,5 meter (seperti…

Tazkiyah Pendidikan Islam

Prof. Dr. H. Nasaruddin Umar, MA. Wakil Menteri Agama Republik Indonesia Tazakka,– Masyarakat Indonesia pada umumnya saat ini mengalami kegalauan melihat pendidikan di negeri ini. Bagaimana tidak, maraknya kasus tawuran dikalangan siswa bahkan mahasiswa semakin merajalela. Menimbulkan sebuah pertanyaan, apa yang salah…

Persatuan yang Mulai Luntur

K.H. Zainuddin Fananie Pendiri Pondok Modern Gontor ( 23 Desember 1908 – 21 Juli 1967) Bahasa persatuan yang terkandung dalam Islam adalah persatuan dalam arti seluas-luasnya. Karena, dasar per­satuan Islam, sekali-kali tidak memakai cara pandang ras dan kulit, kaya-miskin, rakyat…