Category Tak Berkategori

Pangdam IV Diponegoro Kunjungi Tazakka

TAZAKKA – Pondok Modern Tazakka kembali dihadiri oleh tokoh nasional, kali ini adalah Pangdam IV / Diponegoro Mayjen TNI Wuryanto, S.Sos., M.Si, pada Sabtu pagi (2/12). Mantan Kapuspen TNI itu mengajak hampir seluruh perwira menengah Kodam IV Diponegoro mulai dari…

Sinergi Tazakka – Pangdam – Kapolda

SEMARANG – Pengurus Yayasan Tazakka melakukan silaturahim kepada Pangdam IV / Diponegoro dan Kapolda Jawa Tengah, di Makodam dan Rumah Dinas Kapolda, Semarang, Selasa (28/11). Silaturahim dalam rangka membangun dan meneguhkan hubungan dan sinergi untuk menguatkan Indonesia ke depan.

Utusan Khusus Presiden Kunjungi Tazakka

TAZAKKA – Utusan Khusus Presiden RI untuk Dialog dan Kerjasama Antar-agama dan Peradaban, Prof. Dr. KH. M. Din Syamsuddin mengunjungi Pondok Modern Tazakka, Ahad (26/11). Ketua Dewan Pertimbangan MUI Pusat itu didaulat memberikan tausiyah pada Pengajian Rutin Ahad Pagi di…

Mantan Dubes RI di Amerika Kunjungi Tazakka

TAZAKKA – Mantan Duta Besar RI untuk Amerika, Sudjadnan berkunjung ke Pondok Modern Tazakka, Jumat (17/11). Sudjadnan yang juga pernah menjabat sebagai Dubes RI di Australia tersebut beserta keluarga besarnya diterima oleh Pimpinan Pondok Modern Tazakka KH. Anang Rikza Masyhadi…

Nobar Di Bandar Pecahkan Rekor

TAZAKKA- Nonton bareng film G30S/PKI di Lapangan Tazakka Sidayu Bandar, Sabtu Malam 30 September 2017 pecahkan rekor di Batang bahkan Jawa Tengah, nobar dihadiri lebih dari 6500 orang, dengan jajanan dan makan bakso gratis.