Category Program

Perbanyak Sedekah di Bulan Penuh Berkah

Bulan Ramadhan yang kita nanti-nanti kehadirannya kini telah bersama kita. Di bulan ini, seseorang bisa mengumpulkan pahala yang banyak dengan waktu yang singkat demi mencapai kedudukan yang mulia di sisi Allah SWT. Kedatangan bulan Ramadhan setiap tahunnya tidak henti-hentinya menjadi…

SEMARAKKAN RAMADHAN DENGAN BERBAGI

Selama Ramadhan, Lazis Tazakka telah merencanakan sejumlah kegiatan, diantaranya: Maidaturrahman, Bingkisan Ramadhan untuk Dhuafa, Bingkisan untuk Da’i, Tali Asih Pantura dan Tasharruf Zakat Ramadhan. Alhamdulillahprogram Semarak Ramadhan di Tazakka pada tahun-tahun sebelumnya dapat berjalan dengan baik atas partisipasi aktif para…

Program Dai Sehat

Program ini didedikasikan untuk membantu pengo-batan bagi ulama, guru mengaji, imam masjid, dai, dan santri secara cuma-cuma. Pada prinsipnya, para dai tidak boleh sakit, dalam artian harus ada pihak yang memikirkan tentang kesehatan orang-orang yang berjihad di jalan Allah tersebut. Karena…