Category Artikel

Gelombang Kedua, Tazakka Jaring 40 Santri Lagi

Pondok Modern Tazakka kembali mengadakan seleksi ujian masuk KMI untuk gelombang yang kedua, Ahad (24/3). Dari 65 calon santri yang terdaftar, sebanyak 40 santri dinyatakan lulus tes masuk. Acara diawali dengan tazkiyah atau gerakan untuk mensucikan diri yang diikuti oleh…

Wakaf Uang Tunai; KH. Anang Rikza Masyhadi, M.A.

Kebanyakan kaum muslimin di Indonesia masih memahami wakaf sebatas pada tanah, bangunan dan harta tak bergerak lainnya. Maka, ketika muncul konsep wakaf tunai (cash waqf/waqfun-nuqud) terjadilah perdebatan yang panjang dan melelahkan diantara para ulama. Padahal, konsep tersebut telah diterapkan jauh-jauh…

Wakaf Profesi; KH. Anang Rikza Masyhadi, M.A.

Selain wakaf aset, wakaf tunai dan wakaf manfaat, ada pula jenis wakaf lain yaitu wakaf profesi. Sebelum dijelaskan tentang wakaf profesi, ada baiknya diulas kembali secara singkat jenis-jenis wakaf sebelumnya. Wakaf profesi adalah wakaf dalam bentuk keahlian atau profesi dari…

Strategi Penghimpunan Zakat

Tak dipungkiri zakat memerlukan strategi dalam hal penghimpunannya. Lazis Tazakka membaginya menjadi tiga tahapan: marketing, fundraising dan pembinaan wakif. 1. Strategi Marketing. Strategi marketing dimaksudkan sebagai bentuk sosialisasi dan edukasi zakat kepada umat. Apabila masyarakat telah teredukasi pemahamannya tentang keutamaan…

Balasan Orang Yang Berinfaq; Syaikh Dr. Mahmud Syahatah

Kaum Anshar di Madinah adalah­ orang-orang yang menolong Rasulullah SAW dan kaum Muhajirin di jalan Allah. Dan sekarang, ada isti­lah Anshar Tazakka yang dicipta­kan oleh Saudaraku Anang Rikza Masyhadi ini, semoga Anshar Tazakka­  juga sama yaitu orang-orang yang menolong perjuangan…

Akibat Enggan Berzakat; KH. Anang Rikza Masyhadi, M.A.

Zakat adalah kewajiban sebagaimana halnya shalat, puasa dan haji bagi yang mampu, dan merupakan bagian dari rukun Islam, sehingga mengabaikannya adalah dosa besar. Rasulullah SAW dalam hadis riwayat Imam Bukhari, menyebutkan bahwa Islam dibangun di atas lima pilar utama, “buniyal…