Category Berita

Din Syamsudin Diterima Grand Syaikh Al-Azhar

KAIRO- Ketua Umum PP Muhammadiyah 2005-2015 / Ketua Dewan Pertimbangan MUI Prof. Dr. KH. M. Din Syamsuddin diterima oleh Grand Syaikh Al-Azhar Prof. Dr. Ahmad At-Thoyyib, 28 Din Syamsuddin didampingi Pimpinan Pondok Modern Tazakka KH. Anizar Masyhadi dan Ust. Hawin…

Pidato Ketua Dewan Pertimbangan MUI / Penasehat Yayasan Tazakka Prof. Dr. Din Syamsuddin pada Konperensi Internasional Al-Azhar tentang Pembaruan Pemikiran Islam Kairo 27-29/1-2020:

PERAN ORMAS ISLAM DALAM PEMBARUAN ISLAM UNTUK PEMBANGUNAN NASIONAL DI INDONESIA Konperensi ini penting dan tepat waktu, karena diselenggarakan di tengah “kerusakan global akumulatif” yang melanda dunia dan merusak peradaban umat manusia. Kerusakan akumulatif tersebut bersumber pada Sistem Dunia yang…

Pancasila Bentuk Wassatiyyat Islam

KAIRO- Konferensi Internasional tentang Pembaharuan Pemikiran Islam digelar oleh Al-Azhar di Kairo 27-28 Januari 2020. Ketua Dewan Pertimbangan MUI Prof. Din Syamsuddin sejak 26/1 berada di Kairo bersama Pimpinan Pondok Modern Tazakka Batang Jawa Tengah KH. Anizar Masyhadi. Konperensi diselenggarakan…

Leadership Training: Pimpinan Pondok Berikan Rumus 3K

TAZAKKA – Pimpinan Pondok KH. Anang Rikza Masyhadi, MA menjadi keynote speaker dalam Leadership Training for OPPM Executive Board, Sabtu pagi (21/12). Kegiatan Pelatihan Kepemimpinan untuk para Pengurus Organisasi Pelajar Pondok Modern itu berlangsung selama 4 hari dengan menghadirkan para…